Postingan

Pencitraan Politik

Menjadi seorang yang terkenal di masyarakat apalagi menjadi suatu ikon penting dan sensitif dalam masyakat sepertinya tidak mudah bagi seseorang untuk mendapatkannya. Diperlukan pencitraan yang benar-benar terukur dan terstruktur untuk membuat seseorang bisa menjadi ikon tertentu. Program pencitraan tidaklah murah, cenderung mahal dan sulit dilakukan oleh orang awam. Dibutuhkan dana, team pendukung, serta pencitraan yang melibatkan media yang bisa mengekspose secara masif untuk ini. Seorang politisi bisa menjadi sangat terkenal, bahkan cenderung menjadi ikon isu sensitif bagi partainya, pastilah merupakan aset yang sangat berharga bagi partai politik tersebut. Aset tersebut bisa sangat berpengaruh pada kehidupan partai politik tersebut, bisa dibilang cenderung menyatu dengan naik turunnya pamor partai tersebut. Politik pencitraan, beberapa tahun belakangan ini menjadi sangat dikenal di masyarakat. Mengikuti metoda teknik pemasaran dari perusahaan-perusahaan besar dalam memperkenal pro

Pencapaian dan Cita-cita

Pencapaian seseorang dalam mengarungi kehidupan dan masa depannya tak terlepas dari cita-cita nya yang selama ini dikejar. Pencapaian yang sempurna dan dianggap berhasil kemungkinan besar adalah karena pencapaian tersebut sesuai dengan cita-cita yang didambakannya. Demikian sebaliknya pencapaian akan dianggap kurang berhasil apabila tidak sesuai dengan cita-cita yang diharapkannya. Adegium tersebut mungkin benar dan mungkin saja tidak. Pencapaian seseorang memang tidak selamanya berjalan lurus sesuai dengan cita-citanya selama ini. Ketidakberhasilan seseorang dalam menggapai cita-citanya tidak bisa juga dibilang suatu kegagalan. Pencapaian dan cita-cita memang akan terasa sangat banyak apabila kita mau jujur menginvetarisnya dalam bentuk list. Seseorang yang telah berhasil dalam suatu bidang, entah sebagai pegawai, karyawan, pengusaha, olahragawan, ilmuwan, seniman dan lainnya kadang tidak berkolerasi positif dengan ap yang dicita-citakan selama ini. Pencapaian bisa dibilang suatu pros

Prahara Di Jalan Raya

Baru-baru ini kita mendengar banyak peristiwa kecelakaan di jalan raya yang menyebabkan luka-luka maupun kematian. Rasanya miris sekali melihat kejadian tersebut, mengingat jalan raya merupakan hal yang sangat umum buat aktifitas sehari-hari. Untuk berangkat menuju kantor, sekolah, pasar maupun aktifitas lainnya, kita selalu menggunakan jalan raya. Di kota besar, fasilitas jalan hampir merata disemua lingkungan, begitu juga di pedesaan, jalan raya merupakan hal yang bisa dilihat dan dinikmati masyarakatnya. Infrastruktur berupa jalan raya memiliki peran penting dalam roda perekonomian. Berkembang tidaknya suatu daerah dapat ditandai dengan adanya akses jalan menuju ke daerah tersebut. Prahara yang terjadi di jalan raya biasanya melibatkan pengendara kendaraan dan kepatuhan dalam mengendara. Selain itu kualitas kelayakan jalan suatu kendaraan juga merupakan faktor pendukung keselamatan dalam berkendara. Hal tersebut di atas, banyak sekali diabaikan oleh para pengendara kendaraan, sepert

Tahun 2012 -Semangat

Selamat Tahun Baru 2012... Setelah melalui banyak sekali rintangan dan cobaan pada sepanjang tahun sebelumnya, masih terasa beban yang mengganjal yang harus dihadapi di tahun 2012 ini. Berbagai persoalan hidup yang penuh liku, menjadi pengalaman berharga untuk lebih mawas diri menghadapi persoalan. Semangat, merupakan kata kunci untuk bisa bertahan dan menghadapi semua. -pg-

Hari Anti Korupsi

Hari ini merupakan hari anti korupsi sedunia, diselenggarakan juga di Indonesia. Hari yang bermakna untuk mengajak masyarakat memerangi korupsi menjadi hari yang penuh dengan paradoks buat kita. Sejumlah permasalahan hukum yang berkaitan dengan tindak korupsi masih menjadi perhatian masyarakat dalam penyelesaiannya. Sering terjadi penyelesaian yang didapat malahan membuat keprihatinan masyarakat, lantaran banyak koruptor melenggang bebas dengan bangganya. Berbagai pernyataan petinggi republik ini meneriakkan pemberantasan korupsi dengan cara yang yang masif. Bahkan ada yang akan menjadi garda terdepan dalam pemberantasan korupsi, sampai perlu peluru dan penembak jitu segala. Minggu ini sudah dilakukan pemilihan pimpinan kpk yang baru, oleh dpr yang terhormat. Proses pemilihan masih ditenggarai berbau aroma kepentingan yang melekat dari para stakeholder, kecuali masyarakat. Bagi masyarakat bukan siapa dan apa yang menjadi lembaga atau institusi negara yang berwenang menghadapi korups

Mensejahterakan Rakyat Melalui Isu

Memangnya dia kenapa pak? tanya anakku sewaktu aku menggumam tatkala melihat siaran televisi yang menayangkan talkshow mengenai kondisi politik saat ini. Wah,, ternyata anakku memperhatikan aku saat keseriusan dan muka heran terpancar dari wajahku saat acara tersebut. Belum genap usia anakku lima tahun, tetapi perasaan dan emosi anak-anaknya seakan tidak terpancar saat ia mengatakan pertanyaanya. Seperti menginginkan jawaban yang cepat dan bisa dia mengerti mengenai kenapa bapaknya tampak serius menonton acara televisi tersebut. Lalu apa yang harus aku jelaskan mengenai siaran televisi tadi, mau menceritakan kondisi politik saat ini jelas tidak mungkin bisa dicerna olehnya. Hmmm,,, susah juga menjawabnya. Timbul pertanyaan lain dalam hatiku, bagaimana anakku bisa membaca perubahan mimik serius yang terpancar dari bapaknya dan seperti menduga-duga ada sesuatu yang lain dari tontonan tersebut. Isu sosial, politik dan keamanan memang menjadi sangat trend saat ini. Hampir semua orang mempe